Kepala Kemenag Grobogan Terima Hibah Tanah Warga Sebagai Sarpras MIN 3 Grobogan
Kab. Grobogan (Humas) – Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Grobogan Fahrur Rozi menerima hibah tanah dari saudara Jumari dan Moh Soekheh untuk digunakan dalam pembangunan sekolah Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN 3 Grobogan) bertempat di ruang Kepala Kemenag Kab. Grobogan, Selasa (19/11/2024). Kepala Kemenag Kab. Grobogan, Fahrur Rozi menyambut baik dan menyampaikan terima kasihnya kepada saudara […]
Kepala Kemenag Grobogan Terima Hibah Tanah Warga Sebagai Sarpras MIN 3 Grobogan Read More »